Cara setting TP LINK OUTDOOR CPE 220 sebagai repeater adalah berfungsi untuk memancarkan sinyal dari rumah atau kantor supaya dapat ditangkap oleh penerima yang jaraknya lebih jauh. biasanya dirumah sudah ada fasilitas wifi dan jika suatu saat tetangga atau teman ada yang ingin mengakses wifi kita dan jangkaunnya jauh maka harus menggunakan wireless outdoor ini. alat yang dibutuhkan 2 buah TP LINK OUTDOOR CPE 220 sebagai repeater pada sumber wifi dan satu sebagai acces point atau penerimanya.
cara setting TP LINK OUTDOOR CPE 220 sebagai repeater :
1. Masuk pada login TP LINK CPE 220 dengan cara buka browser dan ketik 192.168.0.254
2. Username dan Password defaultnya : admin (huruf kecil semua)
3. kemudian masuk pada pengaturannya:
pastikan pengaturan Opertaion Mode dalam pilihan REPEATER dan TOOLS
4. Kemudian masuk menu WIRELESS
BASIC WIRELESS SETTING
Region pilih : Indonesia
Mode : 802.11b/g/n
channel : 20 Mhz
Max TX Rate : MCS15 - 130/144.4 Mbps
Transmit Power : 5 dbm (jangan dibuat full)
5. Klik Survey.
6. Pilih jaringan WiFi yang mau kalian tembak kemudian di pancarkan lagi.
7. Sesudah mendapatkannya klik Next masukkan password dan Finish.
Maka sekarang WiFi kalian telah bisa bertambah luas jangkaunnya yang penting tidak ada penghalang gedung atau lainnya di sekitar Tp-Link yang anda pasang.
6. Pilih jaringan WiFi yang mau kalian tembak kemudian di pancarkan lagi.
7. Sesudah mendapatkannya klik Next masukkan password dan Finish.
Maka sekarang WiFi kalian telah bisa bertambah luas jangkaunnya yang penting tidak ada penghalang gedung atau lainnya di sekitar Tp-Link yang anda pasang.
Artikel Soal Indonesia
ReplyDeleteArtikel Soal Indonesia